Cara Install Gimp Kali Linux


Cara Install Gimp Kali Linux - GIMP adalah alat pengolah gambar multi-platform, GIMP adalah singkatan dari GNU Image Manipulation Program. GIMP cocok untuk berbagai pekerjaan pengolahan gambar, termasuk perbaikan foto, penggabungan dan pembuatan gambar. GIMP memiliki berbagai kemampuan. Software ini dapat digunakan untuk program paint sederhana, program perbaikan foto berkualitas tinggi, sistem pemrosesan batch online, produksi massal render gambar, konverter format gambar dan sebutan dari GNU Image Manipulation Program atau yang lebih dikenal dengan sebutan GIMP adalah perangkat lunak untuk manipulasi grafik berbasis raster. GIMP berjalan pada desktop GNOME dan dirilis dengan lisensi GNU General Public License.

Cara Install Gimp Kali Linux
Cara Install Gimp Kali Linux

pertama yang harus di perhatikan untuk menginstall GIMP adalah repository harus full agar proses pengunduhan data dari repository berjalan lancar untuk tutorial menambah Full Repository bisa dilihat Disini oke bila sudah langkah nya adalah

Buka Terminal lalu masukan perintah berikut
apt-get install gimp
Cara Install Gimp Kali Linux

setelah itu tunggu beberapa saat sampai package GIMP terinstall di komputer anda jika sudah selesai berarti GIMP sudah terinstall langkah selanjutnya adalah membuka aplikasi GIMP tersebut dengan cara masuk ke menu Applications > Grapichs > Gnu Image Manipulation Program

Cara Install Gimp Kali Linux

setelah itu buka dan lihat aplikasi GIMP sudah terinstall dan bisa dijalankan di komputer anda

Cara Install Gimp Kali Linux

berhasil gan Menginstall Gimp di Kali Linux semoga bermanfaat tutorial ini like dan share juga biar yang lain tau cara install gimp kali linux hehe saya pamit undur diri sekian dan
Terimakasih


Share :

Facebook Twitter Google+
3 Komentar untuk "Cara Install Gimp Kali Linux"

sangat membantu., terima kasih kk admin

visit : http://blog.baguspb.my.id/

dekstopnya kok bisa gitu yah.. gimana caranya

Back To Top