Cara Install Kernel Headers Kali Linux


Cara Install Kernel Headers Kali Linux - Kernel adalah merupakan inti dari sistem pengoperasian yang mengatur penggunaan ingatan/memori, peranti masukan dan keluaran, proses-proses, penggunaan fail pada sistem fail dan lain-lain. Kernel juga menyediakan sekumpulan layanan yang digunakan untuk mengakses kernel yang disebut system callSystem call ini digunakan untuk mengimplementasikan berbagai layanan yang diberikan oleh sistem pengoperasian. Penting sekali bagi pengguna linux untuk menginstall kernel headers apalagi yang suka main virtualisai seperti Vmare dan virtualbox karena dalam instalasinya membutuhkan path kernel-headers
Cara Install Kernel Headers Kali Linux

Cara Install Kernel Headers Kali Linux

langkah pertama yang harus di lakukan adalah repository yang anda pakai harus full untuk mencegah terjadinya error pada saat installasi untuk tutorial menambah full repository kali linux bisa dilihat disini setelah full maka langkah selanjutnya menginstall package tersebut dengan memasukan perintah ini di terminal

sudo apt-get install linux-headers-$(uname -r)
Cara Install Kernel Headers Kali Linux

setelah itu tunggu beberapa saat sampai package terinstall nah apabila sudah selesai maka kernel headersnya sudah terinstall sekarang anda sudah bisa menginstall virtualbox / aplikasi virtualisasi lainnya yang membutuhkan kernel headers

Cara Install Kernel Headers Kali Linux

berhasil install kernel headers di kali linux sekarang anda bisa menginstall virtual box dan menjalankan nya di kali linux terima kasih telah melihat tutorial Install Kernel Headers semoga bermanfaat jangan pantang menyerah memakai linux selalu mencoba dan berusaha
Terimakasih


Share :

Facebook Twitter Google+
3 Komentar untuk "Cara Install Kernel Headers Kali Linux"

saya pembaca postingan blog ini bang, bagus blognya, tuts nya juga simpel dan lengkap sip deh.. berkarya terus.. (h) (h) (h) . saya puny apertanyaan. perintah "sudo" di depan "apt-get instal" fungsinya buat apa ya bang..?? thnks

This comment has been removed by the author. - Hapus

di dalam linux, ada user biasa dan super user. super user yaitu root. root ini mendapat keistimewaan dengan bebas ngoprek apa pun, termasuk instal aplikasi/lainnya. sedang user biasa dibatasi.
Perbedaan menggunakan sudo/tidak,
Sudo digunakan oleh user biasa, untuk mendapatkan akses root, jadi ketika menggunakan user biasa perlu tuh nambahin sudo didepannya dan kasih passwd. kalo sudah di root, gaperlu lagi pake sudo

bisa mampir juga ke catatan belajar saya di bl0gnotes.blogspot.com

Back To Top