Manual Mirror ISO Images Kali Linux


Repositori ISO image tidak menggunakan push mirroring sendiri, karena itu kita harus membuat jadwal rsync setiap hari. Pihak Kali Linux sebenarnya sudah menyediakan sebuah script bin/mirror-kali-images, yang siap untuk digunakan yang dapat kita tambahkan di crontab dari user kita. Kita hanya harus mengkonfigurasi etc/mirror-kali-images.conf.

Berikut ini langkah-langkah yang harus anda tempuh dalam manual mirror ISO Image Kali Linux, silahkan disimak :

sudo su - archvsync
cp etc/mirror-kali-images.conf.sample etc/mirror-kali-images.conf
vim etc/mirror-kali-images.conf
grep -E '^[^#]' etc/mirror-kali-images.conf
TO=/srv/mirrors/kali-images/
$ crontab -e
$ crontab -l
# m h dom mon dow command
39 3 * * * ~/bin/mirror-kali-images


Tutorial Cara Manual Mirror ISO Images Kali Linux
Silahkan atur waktu yang tepat sehingga archive.kali.org tidak overload dikarenakan terlalu banyak mirror diwaktu yang sama.

Sekian tentang  Manual Mirror ISO Images Kali Linux semoga bermanfaat buat kita semua.

Source : kali.org

Share :

Facebook Twitter Google+
0 Komentar untuk "Manual Mirror ISO Images Kali Linux"

Back To Top